03 Februari 2010

Puisi Bencana Alam

Manusia adalah jiwa
Manusia telah menjauh dari alam
Manusia menjadi asing dengan alam
Akhirnya Manusia mengenal tapi TIDAK mengenal alam
Terlihat sangat AHLI tapi selalu terjadi kerusakan alam

Terlihat sangat menyadari tapi masih selalu terjadi kerusakan
Musibah beruntun terus menerus
Terlihat diperbaiki terus tapi masih selalu tidak pernah selesai
Kerusakan alam telah keras diupayakan
Tapi TIDAK kunjung selesai..bahkan semakin tidak tahu caranya
kenapa ?
Itulah jiwa yang hilang...yang luar biasa mahalnya
Telah hilang....telah dicuri
Kita tidak mampu memelihara..tidak mampu menjaga..
Karena kita tahu tapi tidak kenal jiwa kita sendiri
Akhirnya tidak tahu
akhirnya KITA tidak bisa membaca diri
tidak bisa membaca alam
tidak bisa membaca musibah
Karena tidak bisa membaca ALLAH SWT.
Sungguh sia sia....sungguh sia sia semua ini
Apakah kita akan menyesal.........
Berdoalah dengan sebenar benarnya doa
bersihkanlah diri kita agar doa diterima ALLAH SWT
untuk keselamatan kita.
Read More..